SURABAYA | Barometer Jatim – DPRD Kota Surabaya dan Wali Kota Eri Cahyadi menetapkan APBD 2024 berkekuatan Rp 10,9 triliun, Jumat (10/11/2023) atau tepat di Hari Pahlawan.
Author : Redaksi
Lengser 31 Desember 2023, Khofifah Bakal Tinggalkan 1,17 Juta Orang Pengangguran!
SURABAYA | Barometer Jatim – Di tengah banjir 631 lebih penghargaan, Gubernur Jatim Khofifah Indar Prawansa bakal meninggalkan jumlah pengangguran cukup tinggi saat lengser pada 31 Desember 2023. Badan Pusat Statistik (BPS) Jatim mencatat angkanya sebanyak 1,17 juta pada Agustus 2023.
Siapkan Pemimpin Masa Depan, Wali Kota Eri Bakar Semangat Pemuda Surabaya di The Leader 2045
SURABAYA | Barometer Jatim – Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi membakar semangat para pemuda dan pemudi Surabaya di acara The Leader 2045, Selasa (7/11/2023) malam.
Kenang dan Doakan Pahlawan, Ratusan Pelajar TK dan SD Tabur Bunga di TMP Pare Kediri
KEDIRI | Barometer Jatim – Rabu (8/11/2023) pukul 07.00 WIB. Ada yang berbeda di kompleks Taman Makam Pahlawan (TMP) Pare Kediri pagi itu. Sejumlah 650 siswa SDI NU (Nahdlatul Ulama) Pare dan 134 siswa TK Kusuma Mulia 12 Pare khusyuk terpekur di depan kompleks makam itu. Mulut mereka melantunkan surat yasin dan doa tahlil.
Alumni PMII di Jatim Siap Habis-habisan Menangkan Prabowo-Gibran: Kita NU, Kita Ikuti Gus Dur!
SURABAYA | Barometer Jatim – Beda dengan putri KH Abdurrahman Wahid alias Gus Dur, Zannuba Ariffah Chafsoh (Yenny Wahid) yang bergabung dengan tim Ganjar Pranowo-Mahfud MD. Alumni Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) yang terhimpun dalam "Jagat Prabowo" memilih mendukung Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka justru karena mengikuti Gus Dur.
Gus Hans soal Duet Juru Serang Prabowo-Gibran di Jatim: Pakde Karwo Ahli Strategi, Khofifah Susah Ngukurnya!
SURABAYA | Barometer Jatim – Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto optimis Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka bakal memenangi pertarungan Pilpres 2024 di Jawa Timur karena memiliki duet penyerang, yakni Khofifah Indar Parawansa dan Soekarwo alias Pakde Karwo.
Surabaya 8 Kali Juara Umum Porprov Jatim, 190 Pelatih dan 577 Atlet Peraih Medali Diguyur Rupiah
SURABAYA | Barometer Jatim – Pemkot Surabaya memberikan penghargaan dan reward kepada pelatih dan atlet peraih medali Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) VIII Jatim 2023. Penyerahan dilaksanakan dalam acara Welcome Dinner di halaman Balai Kota Surabaya, Senin (6/11/2023) malam.
DPRD Surabaya Minta Beasiswa Pemuda Tangguh Jenjang SMA dan Mahasiswa Dioptimalkan
SURABAYA | Barometer Jatim – Wakil Ketua DPRD Kota Surabaya, Laila Mufidah meminta Pemkot Surabaya mengoptimalkan beasiswa Pemuda Tangguh untuk jenjang SMA dan mahasiswa.
Parade Surabaya Juang, Eri Cahyadi: Perjuangan Belum Berhenti Selama Masih Ada Kemiskinan!
SURABAYA | Barometer Jatim – Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi berharap Parade Surabaya Juang tak sebatas agenda tahunan yang digelar Pemkot Surabaya tapi menjadi gelaran yang dapat mempererat tali silaturahmi seluruh masyarakat dan stakeholder.