SURABAYA, Barometer Jatim – Di tengah pupuk bersubsidi langka, Komisi D DPRD Jatim melakukan kunjungan kerja ke pabrik pembuatan Pupuk Organik Cair (POC) berbahan dasar limbah tetes tebu di PT Ajinomoto, Kabupaten Mojokerto, Jumat (10/3/2023).
DPRD Jatim
Jagongan Jurnalis, Baru Nongol Langsung Menggebrak dengan Diskusi soal Ranjau Hibah Jatim!
SURABAYA, Barometer Jatim – Sejumlah wartawan di Surabaya -- baik dari media nasional, regional, maupun lokal -- membentuk kelompok diskusi yang diberi nama Jagongan Jurnalis (JJ) Community.
Sidang Suap Hibah: Dana Pokir DPRD Jatim 2020-2023 Capai Rp 8,2 T, Sahat Dapat Jatah Alokasi Rp 270 M!
SIDOARJO, Barometer Jatim – Sejak APBD Jatim Tahun Anggaran (TA) 2020 hingga 2023, alokasi dana hibah pokok pikiran (pokir) untuk kelompok masyarakat (Pokmas) yang proses pengusulannya melalui anggota DPRD Jatim nilainya mencapai Rp 8,2 triliun.
Bikin Elus Dada! Sahat Simanjuntak Disebut Terima Suap Dana Hibah Pemprov Jatim hingga Rp 39,5 M
SIDOARJO, Barometer Jatim – Kasus dugaan korupsi dana hibah Pemprov Jatim memasuki persidangan. Pada sidang perdana di Pengadilan Tipikor Surabaya di Sidoarjo, Selasa (7/3/2023), Abdul Hamid dan Ilham Wahyudi alias Eeng didakwa menyuap tersangka Wakil Ketua DPRD Jatim dari Fraksi Partai Golkar, Sahat Tua Simanjuntak hingga Rp 39,5 miliar.
Tak Hanya Kemiskinan Ekstrem, Khofifah-Emil juga Punya PR Besar soal Pernikahan Dini dan Stunting!
Kemiskinan ekstrem, pernikahan dini, dan stunting masih jadi PR besar Khofifah-Emil. Sanggupkah menuntaskan di sisa kepemimpinannya yang kurang dari setahun?
KPK Telusuri Harta Rp 56 M Eks Pejabat Pajak, HAMI: Kasus Hibah Jatim Ada Terperiksa Berharta Capai Rp 18 M, Usut!
SURABAYA, Barometer Jatim – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) turun gunung menelusuri sumber harta kekayaan eks pejabat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Rafael Alun Trisambodo.
Siap-siap! Tersangka Korupsi Dana Hibah Disidang 7 Maret 2023, 17 Anggota DPRD Jatim Berstatus Terperiksa
SURABAYA, Barometer Jatim – Siap-siap! Kasus dugaan korupsi dana hibah Pemprov Jatim segera masuk persidangan. Dua tersangka penyuap Wakil Ketua DPRD Jatim Fraksi Golkar Sahat Parlindungan Tua Simanjuntak, Abdul Hamid (AH) dan Ilham Wahyudi (IW), bakal disidang di Pengadilan Tipikor PN Surabaya, 7 Maret 2023.
4 Tahun Khofifah-Emil: Kemiskinan Jatim Jadi 4,2 Juta, Orang Nganggur Masih 1,2 juta, Apa Kabar Millennial Job Center?
SURABAYA, Barometer Jatim – Empat tahun dipimpin Gubernur Khofifah Indar Parawansa dan Wagub Emil Elestianto Dardak, angka kemiskinan di Jatim bertambah 55,22 ribu (0,11%) menjadi 4,236 juta orang dan 1,26 juta orang masih menganggur.
4 Tahun Pimpin Jatim, DPRD: Khofifah Belum Bisa Tuntaskan Persoalan Data By Name By Address Kemiskinan!
SURABAYA, Barometer Jatim – Tak hanya menyoroti jumlah orang miskin di Jatim yang naik dalam empat tahun kepemimpinan Gubernur Khofifah Indar Parawansa -- data Badan Pusat Statistik (BPS) per September 2022 bertambah 55,22 ribu (0,11%) menjadi 4,236 juta orang.
Waketua Demokrat Jatim Kritik Eks Pejabat Pajak, HAMI: Berani Ndak Minta KPK Usut Harta Rp 18 M Milik Bendahara Partainya?
SURABAYA, Barometer Jatim – Wakil Ketua DPD Partai Demokrat Jatim, Fairouz Huda turut mengecam gaya hidup mewah eks pejabat Ditjen Pajak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Rafael Alun Trisambodo serta ulah brutal anaknya, Mario Dandy Satrio.