Author : Redaksi

Kelakar Ketua KPU Jatim ke Bupati Fauzi soal Posternya Banyak Terpampang di Angkot: Saya Tidak Tahu Maksudnya Apa!

SUMENEP, Barometer Jatim – Bupati Sumenep, Achmad Fauzi Wongsojudo (Cak Fauzi) tampak akrab dengan Ketua KPU Jatim, Choirul Anam saat menghadiri pembukaan Rakor Tahapan Pencalonan Pemilu 2024 dan Evaluasi Penyusunan Anggaran Pilkada 2024 KPU Jatim dan KPU Kabupaten/Kota se-Jatim di Sumenep, Kamis (31/8/2023). Keduanya bahkan saling lempar candaan.

Diserahkan Presiden Jokowi, Banyuwangi Raih Pengendalian Inflasi Terbaik Se-Jawa-Bali 4 Kali Beruntun

JAKARTA | Barometer Jatim – Program pengendalian inflasi Kabupaten Banyuwangi kembali mendapatkan apresiasi dari pemerintah pusat. Diserahkan Presiden RI Joko Widodo kepada Bupati Ipuk Fiestiandani di Istana Negara, Kamis (31/8/2023), Banyuwangi berhasil mempertahankan predikat Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Terbaik 2022 se-Jawa dan Bali. Dengan demikian, empat tahun berturut-turut Banyuwangi meraih TPID Terbaik sejak 2019.