SURABAYA | Barometer Jatim – Elektabilitas Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka melesat di Jawa Timur. Bahkan cukup berjarak dengan dua bakal calon pesaingnya, Ganjar Pranowo-Mahfud MD dan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.
Author : Redaksi
Kejari Blitar Tak Main-main Usut Heboh Sewa Rumah Dinas Wabup, Bupati Mak Rini Bakal Disasar?
BLITAR | Barometer Jatim – Gaduh Bupati Blitar, Rini Syarifah yang menyewakan rumah pribadinya ke Pemkab untuk rumah dinas (rumdin) wakil bupati sebesar Rp 490 juta membuat Kejaksaan Negeri (Kejari) turun tangan, lantaran ada dugaan tindak pidana korupsi penyimpangan anggaran keuangan daerah.
Anugerah Media Humas 2023, Pemkot Surabaya Sabet Penghargaan Media Sosial Terbaik!
SURABAYA | Barometer Jatim – Pemkot Surabaya kembali menyabet penghargaan dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) dalam ajang Anugerah Media Humas (AMH) 2023. Kali ini menjadi yang terbaik untuk kategori media sosial kategori Pemerintah Kabupaten/Kota.
Jatim Peringkat 3 Anugerah Media Humas 2023 Kategori Website, Juara Disabet DKI Jakarta!
SURABAYA | Barometer Jatim – Enam kategori dipertandingkan dalam ajang Anugerah Media Humas (AMH) 2023. Yakni media sosial, kampanye komunikasi publik, penerbitan media internal (in-house magazine), siaran pers media online, website, dan media audio visual.
Anugerah Media Humas 2023, Pemprov Jatim Hanya Mampu Bawa Pulang 1 Trofi Peringkat 3
SURABAYA | Barometer Jatim – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur hanya mampu membawa pulang satu trofi dari ajang Anugerah Media Humas (AMH) 2023. Itu pun peringkat 3 untuk kategori website kelompok provinsi.
Dipilih Lewat Voting! Emil Dardak Raih Penghargaan Santri of The Year 2023
JAKARTA | Barometer Jatim – Wakil Gubernur Jatim, Emil Elestianto Dardak meraih penghargaan sebagai Santri Inspiratif Bidang Kepemimpinan Tingkat Provinsi dalam ajang tahunan Santri of The Year 2023, Minggu (29/10/2023).
Turun ke Wilayah Tapal Kuda, Presiden PKS Gaungkan Anies-Muhaimin Menang di Jatim!
SURABAYA | Barometer Jatim – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu kembali turun ke Jatim, Minggu (29/10/2023). Kunjungannya untuk mendampingi beberapa kegiatan bakal Capres Anies Baswedan di dua wilayah Tapal Kuda, Jember dan Lumajang, sekaligus melakukan konsolidasi dengan pengurus dan anggota PKS di dua daerah tersebut.
Gus Sadad soal Prabowo Pilih Gibran yang Bukan Jatim dan NU: Kita Lihat Fakta, 60% Pemilih Itu Gen Z dan Milenial!
SURABAYA | Barometer Jatim – Hingga kini, pertanyaan soal mengapa Prabowo Subianto memilih Gibran Rakabuming Raka yang bukan dari kalangan Nahdlatul Ulama (NU) dan Jatim sebagai Cawapres masih berhembus. Terlebih Jatim yang masyarakatnya mayoritas Nahdliyin disebut-sebut sebagai battle ground di Pilpres 2024.
Kesiapan Stadion GBT Jadi Venue Piala Dunia U-17, Ketum PSSI: FIFA Acungi 2 Jempol!
SURABAYA | Barometer Jatim – Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir dan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo melakukan peninjauan tahap akhir di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Minggu (29/10/2023).