Ketua DPC PDIP Surabaya, Adi Sutarwijono menilai penampilan Eri Cahyadi-Armuji dalam debat perdana sangat impresif dan memberi nilai 9,5.
Pendidikan
4 Tahun, Pemkot Surabaya Gelontorkan 266.375 Seragam dan Perlengkapan Sekolah Gratis
Di era Eri Cahyadi-Armuji, Pemkot Surabaya menggelontorkan bantuan berupa seragam dan perlengkapan sekolah secara gratis kepada 266.375 siswa.
444 Mahasiswa Surabaya Lolos Seleksi Beasiswa Pemuda Tangguh, Ini yang Didapat jika Terpilih!
SURABAYA | Barometer Jatim – 444 mahasiswa Surabaya lolos seleksi penerimaan Beasiswa Pemuda Tangguh 2024. Program besutan Pemkot ini ditujukan bagi mahasiswa ber-KTP Surabaya.
Lamongan Terapkan Kulamba Kekal Tahun Ajaran 2024-2025, Apa Hebatnya Kurikulum Ini?
LAMONGAN | Barometer Jatim – Setelah tahun lalu dilakukan studi pendahuluan, Dinas Pendidikan (Didik) Kabupaten Lamongan menerapkan Kurikulum Berbasis Kearifan Lokal (Kulamba Kekal) untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) pada tahun ajaran 2024-2025.
PPDB Jalur Zonasi SMAN di Bojonegoro Diduga Curang! Begini Reaksi Cabdindik
BOJONEGORO | Barometer Jatim – Proses Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dari jalur zonasi SMAN 1 dan SMAN 4 Bojonegoro dinilai janggal. Hal itu setelah ditemukan titik koordinat tidak sesuai dengan alamat yang tertera pada Kartu Keluarga (KK) calon peserta.
Bangun Ekosistem AI dan Kewirausahaan di Kampus, Maxy Academy Gelar Seminar Nasional
SURABAYA | Barometer Jatim – Berkolaborasi dengan TBN Indonesia dan Asosiasi Pendidikan Tinggi Informatika dan Komputer (Aptikom), Maxy Academy mengadakan seminar dan konsultasi nasional perguruan tinggi bertajuk "Membangun Ekosistem AI & Kewirausahaan Nasional”, Kamis (20/6/2024).
Harumkan Indonesia! 3 Siswa VITA Surabaya Taklukkan Kompetisi AI di Korsel
SURABAYA | Barometer Jatim – Tiga siswa SMA VITA Surabaya mengharumkan Indonesia di kancah internasional dengan meraih penghargaan tertinggi, Grand Prize dalam Kompetisi Global Youth Forum (GYF) 2024 yang digelar Global Vision Christian School (GVCS).
Tingkatkan Level Literasi Digital, Maxy Academy Jadi Mitra MSIB Batch 7
SURABAYA | Barometer Jatim – Survei Status Literasi Digital Indonesia 2022 yang dilakukan Kementerian Kominfo bekerja sama dengan Katadata Insight Center (KIC) menyebut, bahwa nilai digital literacy masyarakat Indonesia pada 2022 yakni 3.54 dari 5.
Maxy Academy Turun ke Universitas Ma Chung, Gembleng Mahasiswa Tumbuhkan Minat Bisnis
MALANG | Barometer Jatim – Perusahaan startup di bidang education and technology, Maxy Academy kembali menggelar seminar 1 Day Bootcamp bertema Business Model Canvas di Universitas Ma Chung Malang, Jumat (17/5/2024). Seminar diikuti 83 mahasiswa dari program studi Manajemen dan Akuntansi.
Gempar! Pasangan Mahasiswa UINSA Surabaya Terekam Mesum di Kampus
SURABAYA | Barometer Jatim – Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya dibuat gempar, lantaran ada sepasang mahasiswanya melakukan mesum di kampus dan videonya beredar luas di grup-grup WhatsApp.