TUBAN, Barometer Jatim – Koordinator Nasional Himpunan Santri Nusantara (HISNU), Gus Yusub Hidayat membela Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo terkait pemberian bantuan untuk warga miskin kader PDIP yang bersumber dari Badan Amil Zakat Nasional (Baznas).