Sri Untari

Jadi Saksi dalam Sidang Korupsi Hibah Jatim: Gus Sadad Bikin JPU KPK Tersenyum, Hakim Ikut Lempar Candaan!

SIDOARJO, Barometer Jatim – Tak seperti enam sidang sebelumnya. Sidang ketujuh Sahat Tua Simandjuntak -- terdakwa perkara korupsi dana hibah Pemprov Jatim -- di Pengadilan Tipikor Surabaya, Jalan Raya Juanda 82-84 Sidoarjo, Jumat (23/6/2023) lalu, berlangsung lebih 'adem' saat Wakil Ketua DPRD Jatim dari Partai Gerindra, Anwar Sadad dihadirkan sebagai saksi.