SURABAYA | Barometer Jatim – Penjabat Gubernur (Pj) Jatim, Adhy Karyono meminta kabupaten/kota memanfaatkan fasilitas yang ada untuk mencari sektor pendapatan baru. Termasuk Gedung Kantor Bersama Samsat Kabupaten Bangkalan yang ditinjaunya, Minggu (18/2/2024).