SURABAYA, Barometerjatim.com - Selama dua tahun terakhir, Covid-19 mengubah tradisi mulia bernama "salaman. Lantaran takut tertular, ada orang yang mengubahnya menjadi salam siku atau salam tinju, bahkan tak sedikit yang benar-benar menghindari salaman. Namun seiring melandainya Covid-19,