PASURUAN, Barometer Jatim – Menutup reses masa sidang ke-2, Wakil Ketua DPRD Jatim yang juga Ketua DPD Partai Gerindra Jatim, Anwar Sadad mengadakan pertemuan dengan seluruh Bacaleg Gerindra DPRD dan PAC se-Kabupaten Pasuruan di Kraton Kabupaten Pasuruan, Senin (17/7/2023).