SURABAYA | Barometer Jatim – Wakil Ketua DPRD Jatim, Anwar Sadad menyindir Penjabat (Pj) Gubernur Jatim, Adhy Karyono sedang playing victim terkait Pemprov Jatim bakal kehilangan Pendapatan Asli Daerah (PAD) hingga Rp 4 triliun dari pajak kendaraan bermotor di tengah pesimisme BUMD bisa memberikan kontribusi signifikan terhadap PAD.
PAD
Jatim Koar-koar Pionir Ekonomi Syariah tapi Tak Punya Bank Umum Syariah, Gus Sadad: Paradoks!
SURABAYA | Barometer Jatim – Wakil Ketua DPRD Jatim, Anwar Sadad menegaskan peran Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) milik Pemprov Jatim perlu diperkuat agar bisa memberi kontribusi signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD).
Pemprov Jatim Bakal Kehilangan PAD Rp 4 T, Gus Sadad Minta Komisi C 'Cereweti' Kinerja BUMD!
SURABAYA | Barometer Jatim – Di tengah Pemprov Jatim terancam kehilangan Pendapatan Asli Daerah (PAD) hingga Rp 4 triliun dari pajak kendaraan bermotor, Wakil Ketua DPRD Jatim, Anwar Sadad menyarankan agar kinerja Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) diperkuat.
Sempat Engkel-engkelan, Eri Cahyadi Pastikan Gaji ke-13 dan 14 ASN Pemkot Surabaya Cair 100%!
SURABAYA | Barometer Jatim – Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi memastikan gaji ke-13 dan 14 untuk ASN di lingkungan Pemkot Surabaya akan segera dicairkan 100 persen. Keputusan itu diambil setelah dia bersama Sekda dan para asisten berdiskusi panjang karena selama ini tidak pernah dicairkan 100 persen.
Bupati Fauzi Genjot Kunjungan Wisatawan ke Sumenep, 2024 Target 2 Juta dengan Gelar 104 Event!
SURABAYA | Barometer Jatim – Bupati Sumenep, Achmad Fauzi Wongsojudo terus berupaya meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan. Hal itu terlihat dari data kunjungan yang terus naik dari tahun ke tahun.
Opsen Pajak Bakal Dongkrak PAD Surabaya, Ditaksir Rp 1 Triliun per Tahun!
SURABAYA | Barometer Jatim – Pemkot Surabaya optimis penerimaan dari opsen pajak akan semakin mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD). Ditaksir, penerimaan PAD dari opsen pajak bisa mencapai Rp 1 triliun per tahun.
5 Ruas Jalan di Surabaya Jadi Pilot Project Pembayaran Parkir Pakai QRIS, Mana Saja?
SURABAYA | Barometer Jatim – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Surabaya, menetapkan lima ruas jalan sebagai pilot project penerapan pembayaran parkir dengan metode nontunai atau melalui mekanisme digital QRIS.
2.665 Unit Motor Operasional ASN Pemkot Surabaya Segera Dilelang, Beralih ke Listrik!
SURABAYA, Barometer Jatim – Siap-siap! Dalam waktu dekat, seluruh kendaraan operasional roda dua Bahan Bakar Minyak (BBM) operasional Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemkot Surabaya bakal dilelang untuk beralih ke motor listrik.
Sahat Mulai 'Bernyanyi'! Ungkap yang Ngatur Pagu Hibah Pokir Bukan Pimpinan DPRD Jatim, tapi Ketua Fraksi
SURABAYA, Barometer Jatim – Memasuki sidang ke-15 perkara korupsi dana hibah pokok-pokok pikiran (pokir) DPRD Jatim di Pengadilan Tipikor Surabaya, Jalan Raya Juanda 82-84 Sidoarjo, Selasa (15/8/2023), terdakwa Sahat Tua Simandjuntak yang diperiksa sebagai saksi mahkota untuk terdakwa Rusdi mulai 'bernyanyi'.
Dishub Surabaya: Potensi Kebocoran PAD Parkir karena Jukir Tak Kasih Karcis!
SURABAYA, Barometer Jatim – Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Surabaya, Tundjung Iswandaru tak henti mewanti-wanti pengguna jasa layanan parkir agar meminta karcis. Ini karena retribusi parkir menjadi salah satu pendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Surabaya.