SURABAYA | Barometer Jatim – Ketua Pimpinan Daerah (PD) Pemuda Muhammadiyah Kota Surabaya, Alfianur Rizal Ramadhani angkat bicara soal pemakaian rompi jeans biru kepada Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi saat pengukuhan PD Pemuda Muhammadiyah Surabaya periode 2023–2027, Jumat (2/2/2024) lalu.