SURABAYA, Barometer Jatim – Aktivis 98 asal Surabaya, Kusnan menyebut ucapan pegiat media sosial (Medsos) Ade Armando bahwa penolakan kehadiran Timnas Israel di Piala Dunia U-20 adalah klenik wangsit dari Bung Karno sebagai ucapan yang ngawur dan tak berpendidikan.