Kuliner

Nikmati Ayam Pedas Legendaris di Banyuwangi Art Week 2023

BANYUWANGI | Barometer Jatim – Bagi para pecinta kuliner bercitarasa pedas wajib kiranya untuk berkunjung di gelaran Art Week Banyuwangi di Gesibu Blambangan, Jumat-Minggu (1-3/9/2023). Ada berbagai sajian ayam pedas dari sejumlah warung legendaris yang buka lapak di acara tahunan tersebut.