BUKU INDUK MAHASISWA ITB: Salah satu bukti sejarah Soekarno lahir di Surabaya, bukan Blitar. | Foto: IST
ITB
Masih Belum Yakin Soekarno Lahir di Surabaya? Pakar Unesa Ungkap 4 Fakta Sejarah!
SURABAYA, Barometer Jatim - Pakar Sejarah Universitas Negeri Surabaya (Unesa), Rojil Nugroho Bayu Aji mempertegas bahwa Soekarno alias Bung Karno tidak lahir di Blitar melainkan di Surabaya. Masih belum yakin karena selama ini begitu kuatnya narasi kalau Soekarno lahir di Blitar?