SURABAYA, Barometer Jatim – Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi menghadiri Haul Masyayikh (KH Mas Muhibbin ke-67, KH Mas Muhammad Nur ke-19, dan Nyai Hj Maryam ke-13) di Pondok Pesantren (Ponpes) Salaf Al Muhibbin Tambak Langon Asemrowo Surabaya, Selasa (22/8/2023). Hadir pula dalam Haul Masyayikh sejumlah masyayikh, habaib dan ulama di Kota Pahlawan.