LAMONGAN | Barometer Jatim – Ratusan massa, sebagian besar petani yang tergabung dalam Forum Komunikasi Peduli Rawa se-Lamongan menggelar aksi unjuk rasa di area Rawa Sekaran, Kecamatan Sekaran, Kabupaten Lamongan, Kamis (15/8/2024).
Dinas PU Sumber Daya Air Jatim
Jatim Masih Trauma Korupsi Sahat, Kini Dana Hibah di 3 Dinas Pemprov Diduga Tak Beres!
SURABAYA | Barometer Jatim – Baru 9 bulan lalu, 26 September 2023, eks Wakil Ketua DPRD Jatim, Sahat Tua Simandjuntak divonis 9 tahun penjara dan wajib membayar uang pengganti Rp 39,5 miliar dalam perkara korupsi dana hibah pokok-pokok pikiran (pokir).