SURABAYA | Barometer Jatim – Inisial Wakil Ketua DPRD Jawa Timur, Achmad Iskandar (AI) masuk daftar 21 orang yang dicegah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bepergian ke luar negeri terkait pengusutan korupsi dana hibah.
Choirul Anam
Kelakar Ketua KPU Jatim ke Bupati Fauzi soal Posternya Banyak Terpampang di Angkot: Saya Tidak Tahu Maksudnya Apa!
SUMENEP, Barometer Jatim – Bupati Sumenep, Achmad Fauzi Wongsojudo (Cak Fauzi) tampak akrab dengan Ketua KPU Jatim, Choirul Anam saat menghadiri pembukaan Rakor Tahapan Pencalonan Pemilu 2024 dan Evaluasi Penyusunan Anggaran Pilkada 2024 KPU Jatim dan KPU Kabupaten/Kota se-Jatim di Sumenep, Kamis (31/8/2023). Keduanya bahkan saling lempar candaan.
HAMI ke KPK: Nama Choirul Anam Itu Banyak! Buka yang Mana Penerima Rp 1,1 M dari Waketua DPRD Jatim asal Demokrat
SURABAYA, Barometer Jatim – Nama Choirul Anam menjadi perbincangan kencang setelah dalam persidangan Sahat Tua Simandjuntak, terdakwa perkara korupsi dana hibah Pemprov Jatim, menerima transfer Rp 1,1 miliar dari Wakil Ketua DPRD Jatim asal Partai Demokrat, Achmad Iskandar.
HAMI Minta KPK Tersangkakan Wakil Ketua DPRD Jatim dari Demokrat: Bukti JPU Mustahil Tak Terkait Korupsi!
SURABAYA, Barometer Jatim – Munculnya sejumlah fakta dalam persidangan Sahat Tua Simandjuntak, terdakwa perkara korupsi dana hibah Pemprov Jatim, mendapat tanggapan dari Himpunan Aktivis Milenial Indonesia (HAMI).
Siapa Pemilik Nama Choirul Anam yang Muncul dalam Sidang Suap Hibah? Ketua KPU Jatim: Saya Ndak Kenal Iskandar!
SURABAYA, Barometer Jatim – Siapa pemilik nama Choirul Anam yang muncul dalam persidangan Sahat Tua Simadjuntak, terdakwa korupsi dana hibah pokok-pokok pikiran (pokir) DPRD Jatim di Pengadilan Tipikor Surabaya, hingga kini belum terkuak.
Sidang Korupsi Hibah: Dapat Transferan Rp 1,1 M dari Wakil Ketua DPRD Jatim asal Demokrat, Siapa Choirul Anam?
SIDOARJO, Barometer Jatim – Nama Choirul Anam mencuat di persidangan Sahat Tua Simandjuntak, terdakwa perkara korupsi dana hibah pokok-pokok pikiran (pokir) DPRD Jatim.
Ahmad Nawardi Kembali Nyalon DPD RI: Ini Ikhtiar Saya Sedekahkan Diri untuk Bangsa dan Daerah!
SURABAYA, Barometer Jatim – Ahmad Nawardi untuk kali ketiga mendaftarkan diri sebagai calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI ke KPU Jatim. Senator asal Sampang, Madura itu tiba pukul 10.00 WIB, Rabu (10/5/2023), ditemani istri dan tiga orang anaknya.
Verifikasi Faktual Pertama Bacalon DPD RI Dapil Jatim: LaNyalla Lolos, Keponakan Khofifah Tak Memenuhi Syarat!
SURABAYA, Barometer Jatim – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jatim menyatakan, 6 dari 20 Bakal Calon Anggota (Bacalon) anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI Memenuhi Syarat (MS) pada tahapan verifikasi faktual dukungan pemilih kesatu.
Terbentur UU Pilkada, Tahun Ini Masa Jabatan Khofifah sebagai Gubernur Jatim Berakhir
SURABAYA, Barometer Jatim – Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa dan Wakilnya, Emil Elestianto Dardak akan mengakhiri masa jabatannya di 2023 ini. Kepemimpinan keduanya tak sampai 13 Februari 2024 atau genap lima tahun lantaran terbentur Undang-Undang (UU) Pilkada.
Mau Nyalon Anggota DPD RI dari Jawa Timur? Kumpulkan Dulu Minimal 5 Ribu Dukungan!
SURABAYA, Barometerjatim.com – Nyalon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI dari Jatim tidaklah ringan. Syarat dukungannya tak main-main: Minimal mengumpulkan 5 ribu dukungan dalam bentuk KTP. Itupun harus tersebar di 19 kabupaten/kota.