Dua kali Khofifah menggugat kemenangan Soekarwo pada Pilgub Jatim 2008 dan 2013 ke MK, kini kemenangan Khofifah di Pilgub Jatim 2024 digugat Risma.
Abdul Aziz
Risma-Gus Hans Diminta Legowo, Tim Hukum: Khofifah Malah 2 Kali Gugat ke MK!
Kemenangan Khofifah-Emil di Pilgub Jatim 2024 digugat Risma-Gus Hans ke MK. Di Pilgub Jatim sebelumnya, Khofifah bahkan dua kali menggugat ke MK.
Sidang Perdana Sengketa Pilkada Digelar 8 Januari, Tim Hukum Risma-Gus Hans Pede!
MK akan memulai sidang perdana gugatan Pilkada dengan agenda pemeriksaan pendahuluan pada 8 Januari 2025. Tim hukum Risma-Gus Hans sangat percaya diri.
Risma-Gus Hans Menggugat, Pilgub Jatim Diselesaikan di MK!
Kemenangan Khofifah-Emil di Pilgub Jatim 2024 belum final. Risma-Gus Hans menggugat hasil yang ditetapkan KPU Jatim ke Mahkamah Konstitusi.
Khofifah-Emil Juara Pilgub Jatim! Raup 12,1 Juta Suara, Menang di 36 Kabupaten/Kota
KPU Jatim menuntaskan rekapitulasi Pilgub Jatim di 38 kabupaten/kota, Senin (9/12/2024) malam. Hasilnya, Khofifah-Emil menang telak!