VIDEO: Ketua Timses Risma-Gus Hans Blakblakan Jengkel dengan PDIP, Kenapa?
Cicit ulama besar Syaikhona Kholil yang juga Pengasuh Pondok Pesantren Ibnu Kholil Bangkalan, KH Imam Bukhori Kholil atau akrab disapa Ra Imam mengungkap mengapa bersedia menjadi Ketua Tim Pemenangan Tri Rismaharini-Gus Hans di Pilgub Jatim padahal jengkel dengan partai pengusungnya, PDIP. | Lihat Video Lainnya